WhatsApp Icon

BAZNAS Kabupaten Ogan Ilir Melakukan Sosialisasi Program ATM Beras Ogan Ilir Bergairah Kecamatan Indralaya di Masjid Kubro Kelurahan Indralaya Mulya

09/02/2023  |  Penulis: Fahrulian Gandi

Bagikan:URL telah tercopy
BAZNAS Kabupaten Ogan Ilir Melakukan Sosialisasi Program ATM Beras Ogan Ilir Bergairah Kecamatan Indralaya di Masjid Kubro Kelurahan Indralaya Mulya

Program Ogan Ilir Bergairah

Ogan Ilir - BAZNAS Kabupaten Ogan Ilir melakukan sosialisasi Program ATM Beras Ogan Ilir Bergairah Kecamatan Indralaya di Masjid Kubro Kelurahan Indralaya Mulya. (9/2/2023)

Kegiatan tersebut merupakan evaluasi lanjutan dari program ATM Beras bagi Mustahik di Kecamatan Indralaya.

Adapun kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Bapak H. Ahmad Maulidin Waka II Bidang Pendistribusian dan Pendaygunaan, Bapak Suhaimi, S.Pd. Waka IV Bidang Kesekretariatan, SDM dan Umum, Yusrik, S.E. Staff Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan, Syeh Ahmad Jamil, M.Pd. Staff Bidang Pengumpulan,dan turut hadir juga Lurah Indralaya Mulya, Pengurus Masjid Kubro, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat setempat.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat