WhatsApp Icon

Penyerahan Bantuan 16 Unit Ambulance Kepada Puskesmas dalam Wilayah Kab. Ogan Ilir

08/05/2024  |  Penulis: Admin

Bagikan:URL telah tercopy
Penyerahan Bantuan 16 Unit Ambulance Kepada Puskesmas dalam Wilayah Kab. Ogan Ilir

-

Ogan Ilir - Bupati Ogan Ilir Bpk. Panca Wijaya Akbar, S.H menyerahkan bantuan 16 unit Ambulance guna meningkatkan pelayanan kesehatan di Kab. Ogan Ilir di Gedung Caram Seguguk KPT Tanjung Senai pada Rabu (08/05/2024). 16 unit Ambulance diserahkan untuk peningkatan pelayanan kesehatan utamanya di daerah terpencil di Kab. Ogan Ilir.

Ambulance ini berguna untuk penanganan darurat pasien di desa pelosok. Bagi pasien yang perlu penanganan baik ke Puskesmas, RSUD, bahkan RSUP dapat diantar menggunakan ambulance ini.

Bantuan ini selain diperuntukkan kepada desa yang sulit jangkauan dan juga beberapa Puskesmas di daerah pelosok yang mendapat bantuan ambulance.

Acara penyerahan ini dihadiri langsung oleh Camat Se Kab. Ogan Ilir I dan Kepala Puskesmas se-Kab. Ogan Ilir

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat