WhatsApp Icon

Ketua BAZNAS Kab. Ogan Ilir Membuka Pelatihan Peningkatan Kualitas Kader UPPKA Kabupaten Ogan Ilir

05/02/2025  |  Penulis: Admin

Bagikan:URL telah tercopy
Ketua BAZNAS Kab. Ogan Ilir Membuka Pelatihan Peningkatan Kualitas Kader UPPKA Kabupaten Ogan Ilir

-

Ogan Ilir - BAZNAS Kab. Ogan Ilir bersama Dinas PPPAPPKB Kab. Ogan Ilir menggelar pelatihan peningkatan kapasitas kader UPPKA (Unit Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor) Kabupaten Ogan Ilir di Aula Dinas PPPAPPKB Kab. Ogan Ilir.

Kegiatan ini dibuka langsung oleh Ketua BAZNAS Kab. Ogan Ilir Bpk. Drs. H. Sidharta, S.E, M.Si dan Kepala Dinas PPPAPPKB Ibu. Husnidayati, S.Sos, M.Si.

Pelatihan peningkatan kapasitas kader UPPKA ini untuk meningkatkan pemahaman kepada kader UPPKA mengenai AD/ART, SOP dan tujuan yang akan dicapai dalam program ini.

Agenda ini juga dihadiri langsung WAKA I Bidang Pengumpulan Bpk. Drs. Amir Hamzah bersama WAKA II Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan Bpk. H. Ahmad Maulidin, S.Pd dan WAKA IV Bidang Sekretariat, SDM dan Umum Bpk. Suhaimi, S.Pd, Kepala Pelaksana Bpk. Priguna, S.T beserta Staf.

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat