WhatsApp Icon

Rumah yang terbakar di Desa Tanjung Atap di bantu BAZNAS

20/06/2022  |  Penulis: H. Maulidin

Bagikan:URL telah tercopy
Rumah yang terbakar di Desa Tanjung Atap di bantu BAZNAS

Program Bedah Rumah BAZNAS Ogan Ilir

Berawal dari laporan kades Tanjung Atap kepada Wakil Bupati Ogan Ilir atas terjadinya kebakaran yang menyebabkan tiga buah rumah di Desa Tanjung Atap di lahap si jago merah sehingga menyebabkan tiga kepala keluarga kehilangan tempat tinggal.

Perpanjangan tangan Bupati Ogan Ilir Bpk. Panca Wijaya Akbar, S.H BAZNAS Ogan Ilir menurunkan TIM untuk mensurvey tiga buah rumah yang terbakar tersebut untuk dibantu mengembalikan/ membedah rumah yang telah terbakar.

Hasil Survey tersebut ditindak lanjuti pimpinan BAZNAS Kab. Ogan Ilir yang di ketua Bpk. H. Sidharta,S.E.,M.Si

Alhamdullilah tiga mustahik korban rumah kebakaran Desa Tanjung Atap kembali ada rumah.

#Zakat Anda Senyum Mustahik.

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat