BAZNAS Kab. Ogan Ilir Menyerahkan Bantuan Masjid dan Bantuan Biaya Kesehatan
24/10/2024 | Penulis: Admin
-
Ogan Ilir - Baznas Kabupaten Ogan Ilir menyerahkan 1 Bantuan Masjid dan 1 Bantuan Biaya Kesehatan (berobat) kepada Mustahik pada Kamis (24/10/2024).
Bantuan ini diserahkan kepada Masjid Al Muhajirin Desa Sungai Pinang I Kec. Sungai Pinang. Bantuan yang diserahkan kepada masjid Al Muhajirin Desa Sungai Pinang ini untuk memakmurkan syiar dakwah kepada masjid tersebut.
Sedangkan bantuan biaya kesehatan (berobat) ini diberikan kepada mustahik yang sedang menjalani pengobatan namun terkendala dalam pembiayaan proses berobatnya.
Bantuan ini diserahkan langsung oleh WAKA I Bidang Pengumpulan Bpk. Drs. Amir Hamzah dan WAKA III Bidang Perencanaan, Keuangan dan Pelaporan Bpk. H. Azhari Adan, S.IP, M.Si.
Berita Lainnya
BAZNAS Kabupaten Ogan Ilir Bantu Kepulangan Ibnu Sabil Terlantar ke Provinsi Riau
BAZNAS Ogan Ilir Hadiri Pengajian Akbar ke-43 dan Peringatan Isra Mi’raj 1447 H
BAZNAS Ogan Ilir Salurkan Bantuan Kesehatan dan Ekonomi Produktif untuk Mustahik
BAZNAS Ogan Ilir Tutup Program Rumah Layak Huni 2025 dengan Penyerahan Rumah ke-98 Korban Kebakaran
BAZNAS Ogan Ilir Salurkan Bantuan Biaya Berobat Warga Desa Sukaraja Lama
BAZNAS Ogan Ilir Serahkan 65 Mushaf Al-Qur’an Sukseskan MTQ XXXI 2026 Kabupaten Ogan Ilir

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
